Rabu, 22 Januari 2014
Berlangganan

Manfaat Air Purifier untuk Kesehatan

Manfaat Air Purifier untuk Kesehatan - Hallo sahabat Seputar Kesehatan - Healthy Blog, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Manfaat Air Purifier untuk Kesehatan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Air Purifier, Artikel Kesehatan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Manfaat Air Purifier untuk Kesehatan
link : Manfaat Air Purifier untuk Kesehatan

Baca juga


Manfaat Air Purifier untuk Kesehatan

Udara bersih sekarang ini sangat sulit didapatkan, terutama untuk dikota - kota besar seperti Jakarta. Udara kota kini sudah banyak tercemar oleh berbagai polusi mulai asap knalpot kendaraan, pabrik dan polusi lainnya. kebutuhan udara yang bersih dan sehat menjadi kebutuhan siapa saja, oleh karena itu sangat dibutuhkan sebuah alat yang dapat menghasilkan udara bersih dan sehat. Air Purifier adalah salah satu alat yang memiliki fungsi membersihkan udara dan menghasilkan udara yang sehat.

Ada banyak fungsi lainnya yang dimiliki Air Purifier. Berikut ini beberapa manfaat Air Purifier untuk kesehatan.

air purifier
Menghilangkan Virus dan bakteri di udara
Retroscreen Virology ( UK ) telah melakukan penelitian dengan menggunakan metoda test. penelitian dilakukan dengan memasukan virus dalam kotak dan dihitung penurunan jumlah aktivitas virus setelah digunakan air purifier.

Menghilangkan bau yang tidak sedap
Kemampuan air purifier dalam menghilangkan bau tidak sedap telah lolos dalam serangkaian tes yang dilakukan oleh Japan Spinners Inspecting Foundation. tes dilakukan untuk mengetahui keefektifan untuk menghilangkan bau dengan menggunakan 6 tingkatan pengukuran bau.

Mengurangi Jamur
Satu lagi kemampuan Air Purifier yaitu memberantas jamur yang dapat menjadi sumber penyakit. Kemampuan dalam memberantas jamur telah dibuktikan dengan adanya tes yang dilakukan oleh Japan Food Research Laboratories. Tes yang dilakukan dengan Metode menyemburkan Ion PCI di ruangan berukuran 2.6 m3 , jamur tumbuh pada PVC plate - Konsentrasi ion PCI 50.000 ions / cm3. Dan hasil dari tes membuktikan Jumlah dan pertumbuhan jamur dapat dikurangi.

Dengan adanya manfaat Air Purifier kita akan mendapat udara yang bersih dan juga sehat dirumah. Tentunya dengan udara yang bersih ini akan menjaga kesehatan dengan memberantas virus dan kuman yang ada diudara.



Demikianlah Artikel saya tentang :Manfaat Air Purifier untuk Kesehatan

Sekianlah artikelnya Manfaat Air Purifier untuk Kesehatan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya Jangan lupa Share yaaa.

Anda sekarang membaca artikel Manfaat Air Purifier untuk Kesehatan dengan alamat link http://kianasehat.blogspot.com/2014/01/manfaat-air-purifier-untuk-kesehatan.html