Kamis, 05 Januari 2017
Berlangganan

Resep dan Cara Membuat Bubur Buah Alpukat untuk Bayi MPASI

Resep dan Cara Membuat Bubur Buah Alpukat untuk Bayi MPASI - Hallo sahabat Seputar Kesehatan - Healthy Blog, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep dan Cara Membuat Bubur Buah Alpukat untuk Bayi MPASI, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel tips bayi sehat dan cerdas, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep dan Cara Membuat Bubur Buah Alpukat untuk Bayi MPASI
link : Resep dan Cara Membuat Bubur Buah Alpukat untuk Bayi MPASI

Baca juga


Resep dan Cara Membuat Bubur Buah Alpukat untuk Bayi MPASI

Buah alpukat, memiliki banyak sekali kandungan dan nutrisi yang baik untuk bayi. Beberapa nutrisi dalam buah alpukat ini antara lain beta carotene, chrysanthemaxanthin, serta kandungan anti oksidan atau karetanoid yang sangat baik untuk pertumbuhan sel. Selain itu, juga masih ada banyak kandungan vitamin yang menjadikan para ibu muda mencari cara membuat bubur buah alpukat untuk bayi.

Beberapa kandungan vitamin yang ada dalam buah alpukat ini antara lain vitamin A, B, C, E, K &, tembaga, besi, fosfor, magnesium, dan potasium. Seluruh kandungan pada buah alpukat bukan hanya baik untuk para anak-anak, namun juga untuk para anak dan bayi. Nah untuk bayi sendiri, alpukat kerap kali menjadi bahan utama di MPASI dan banyak digunakan bahan utama untuk bubur bayi.

Cara Membuat Bubur Buah Alpukat untuk Bayi yang Enak


Dibawah ini kami memiliki beberapa resep dan cara membuat bubur buah alpukat yang bisa digunakan untuk MPASI. Dibawah ini ya untuk daftarnya!

1. Resep MPASI Puree Alpukat

Bahan-bahan :
  • 1 buah alpukat
  • 1 buah pisang
  • asi / sufor secukupnya
Cara membuat bubur buah alpukat untuk bayi:

Buah alpukat dan pisang diblender atau dihaluskan hingga benar-benar lembut. Setelah itu baru ditambahkan ASI / sufor hingga kekentalan yang diinginkan. Puree juga bisa disaring terlebih dahulu sebelum diberikan pada anak.

2. Cara membuat bubur buah alpukat dengan tepung beras hitam


Bahan-bahan :
  • 2 sendok makan tepung beras hitam organik
  • 200 ml air
  • 1 buah alpukat
Cara membuat bubur buah alpukat untuk bayi:

Pertama-tama, tanak tepung beras hitam organik dengan air. Menanak tepung beras hitam sama dengan cara membuat bubur seperti biasa, dan bisa menggunakan panci atau di rice cooker. Sembari menunggu, kerok buah alpukat dan hancurkan hingga lembut. Setelah itu tambahkan buah alpukat yang sudah hancur dengan bubur beras hitam.

Bubur alpukat dan beras hitam ini juga bisa disajikan dengan unsalted butter bila si kecil sering merasa enek dengan bubur.

3. Saus bubur alpukat


Bahan-bahan :
  • 1 sdm beras
  • 1/2 buah alpukat
  • 1 cube cream cheese
  • Secukupnya chiasheed
  • Secukupnya ASI / Sufor

Cara membuat :

Bubur bayi serta alpukat ini pun memiliki banyak serat yang sangat bagus untuk bayi dengan berat badan yang rendah. Umumnya bubur ini dikonsumsi untuk anak berusia 10 bulan atau keatas. Dan cara membuat bubur buah alpukat untuk bayi ini sangat mudah.

Pertama-tama, masak beras menjadi bubur dengan menggunakan Asi / sufor. Disisi lain, buah alpukat dikerok dan diblender bersama dengan cream cheese. Bubur nasi dimakan dengan menggunakan saos alpukat dan cream cheese yang sudah ditaburi pula dengan chiasheed.



Demikianlah Artikel saya tentang :Resep dan Cara Membuat Bubur Buah Alpukat untuk Bayi MPASI

Sekianlah artikelnya Resep dan Cara Membuat Bubur Buah Alpukat untuk Bayi MPASI kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya Jangan lupa Share yaaa.

Anda sekarang membaca artikel Resep dan Cara Membuat Bubur Buah Alpukat untuk Bayi MPASI dengan alamat link http://kianasehat.blogspot.com/2017/01/resep-dan-cara-membuat-bubur-buah.html